Selasa, 07 Agustus 2018

RUSIA KECEWA DENGAN KEPUTUSAN DARI DONALD TRUMP

RUSIA KECEWA DENGAN KEPUTUSAN DARI DONALD TRUMP

Saat ini Pemerintah Rusia mengatakan bahwa mereka sangat kecewa dengan keputusan yang di berikan oleh Presiden Amerika Serikat AS Donald Trump yang melakukan keputusan menerapkan kembali sanksi terhadap iran yang mulai berlaku pada hari selasa (7/8/2018).

Melalui Kementrian Luar Negeri,Rusia mengatakan bahwa mereka sepekat melakukan segala hal yang di perlukan untuk menyelamatkan Nuklir Iran dan melindungi Kepentingan Ekonomi Bersama,Maka dari itu,Itu adalah contoh yang melanggar resolusi PBB dan hukum internasional.

Negara Rusia yang melihat kesepakatan Nuklir yang di tinggalkan oleh Trump Pada Mei Lalu sebenarnya telah menunjukan hasil,Namun Moskwa juga menyerukan kepada masyarakat internasional agar membiarkan signifikan dalam diplomasi multilateral itu dikorbankan nama Aspirasi Amerika untuk menyelesaikan masalah dengan Politik Iran.

Sebelumnya,Dikabarkan bahwa Presiden Amerika Serikat,Donald Trump Telah mengumumkan kembali Penerapan sanksi terkait Nuklir kepada Iran,Senin (6/8/2018).

Donald Trump mengatakan peryataannya di sebuah situs resmi yang mengatakan bahwa tindakan itu termasuk memberlakukan kembali sanksi terhadap sektor Otomotif Iran,Perdangangan Emas dan Logam mulia.Peryataan ini berlaku pada Selasa (7/8/2018).

Amerika Serikat saat ini berkomitmen penuh untuk menegakan semua sanksi dan kami akan bekerja sama dengan negara lain yang berbisnis dengan Iran dan akan memastika nkepatuhan Individu dari Negara Tersebut dan dia menghimbau kepada semua pihak agar tidak berhubungan dengan Iran,Supaya tidak menjalin kerja sama dengan negara itu,"Katanya.

Trump Juga mengatakan bahwa ada 1 negara pun yang menjalin Hubungan Kerja sama dengan iran tanpa sepegetahuannya,Maka mereka akan kehilangan kesempatan berbisnis dengan AS sampai kapan pun,"Ucapnya.

0 komentar :

Posting Komentar