Minggu, 17 Juni 2018

 MENGEJUTKAN,TIMNAS JERMAN KALAH DARI MEXICO

MENGEJUTKAN,TIMNAS JERMAN KALAH DARI MEXICO
MARINA118
Timnas Mexico akhirnya memenangi pertandingan melawan German pada laga Piala Dunia 2018 Grup F,di Stadion Luzhniki,Minggu (17/6/2018),Perdana Mexico menghalahkan German dengan Score 1-0.

Hasil ini membuat Timnas German berada di posisi paling bawah dengan point nol,Sedangkan Mexico berdiri di posisi paling atas dengan mengoleksi 3 point.

German di awal pertandigan sudah menekan lini pertahanan Mexico,Hummels yang mendapatkan peluang tersebut langsung menyerang ke lini belakang mexico,Namun bola hasil tembakan Hummels masih dapat di tepis oleh kiper Mexico.

Beberapa serangan balik dari Timnas Mexico membuat lini belakang German repot dalam menghalau bola.Namun,Neuer mampu menepis bola yang menghampirinya.

Di menit ke-35,Mexico akhirnya bisa menjebol gawang German lebih dulu,Menerima umpan terobosan dari javier Hernandez,Hirving Lozano sukses menglabuhi Mesuet Oziel,Sehingga dengan mudah Hirving Loranzo melakukan tendangan kaki kirinya dan menyebol gawang Neuer,Dan sampai Score 1-0 tidak ada penyerangan dan peluang yang mengagetkan.Babak pertama habis dengan score 1-0.

Pada babak Kedua German sering melakukan serangan serangan untuk menyamai kedudukan,Tetapi sayangnya lini belakang Mexico sangat rapat dan tidak dapat di tembus.

Pada menit ke-89 pemain Germain Bryant nyaris untuk menyebol gawang mexico,Lagi lagi bola terkena mistar gawang dan berhasil di amankan oleh kiper mexico.Hingga wasit meniupkan laga berakhir kedudukan masih di menangin oleh mexico 1-0,Dan menambah 3 point bagi Timnas mexico.

Susunan Pemain:

Jerman (4-2-3-1): Manuel Neuer, Joshua Kimmich, Jerome Boateng, Mats Hummels, Marvin Plattenhardt, Sami Khedira, Toni Kroos, Thomas Mueller, Julian Draxler, Mesut Oezil, Timo Werner.
Pelatih: Joachim Loew.
Meksiko (4-2-1-3): Guillermo Ochoa, Carlos Salcedo, Hugo Ayala Castro, Hector Moreno, Miguel Layun, Hector Herrera, Andreas Guardado, Carlos Vela, Jesus Corona, Javier Hernandez, Hirving Lozano.
Pelatih: Juan Carlos Osorio.

0 komentar :

Posting Komentar